SMART Consulting, 1 April 2014
Description
Permasalahan
yang ada dalam bidang ekonomi, sosial, psikologi, dan beberapa bidang ilmu
lainnya tidak selamanya dapat dihitung secara matematis. Teori dan model dalam
bidang ilmu tersebut pada umumnya diformulasikan menggunakan konsep-konsep
teoritis atau konstruk-konstruk yang tidak dapat diukur atau diamati secara
langsung. Meskipun demikian, kita masih bisa menemukan beberapa indikator atau
gejala yang dapat digunakan untuk mempelajari konsep-konsep teoritis tersebut.
Adalah
SEM (Structural Equation Modeling) merupakan model analisa sebab akibat
yang dapat menampilkan model secara komprehensip bersamaan dengan kemampuan
untuk mengkonfirmasi dimensi atau faktor dari sebuah konsep yang diujikan
melalui indikator-indikator empiris. Analisa SEM
merupakan kombinasi dari analisa faktor (Confirmatory Factor Analysis),
analisa jalur (Path Analysis) dan analisa regresi. Kemampuannya yang
dapat menganalisa model yang rumit menjadikan SEM
banyak digunakan diberbagai bidang aplikasi. Umumnya analisa SEM
digunakan untuk menguji sebuah konsep teoritis/melakukan confirmasi terhadap
sebuah konsep teoritis.
Materi Training Structural Equation Modeling
1.
Konsep
Dasar Penggunaan SEM
2.
Variabel
laten
3.
Variabel
teramati
4.
Model
struktural
5.
Model
pengukuran
6.
Notasi
SEM
7.
Bentuk
umum SEM (full atau hybrid model)
8.
Path
model
9.
Confirmatory
Factor Analysis (CFA)
10.
Explanatory
Factor Analysis (EFA)
11.
Reflectif
vs formatif
12.
Second
order CFA (2nd
CFA)
13.
Direct,
indirect dan total effect
14.
Tahapan
dalam prosedur SEM
15.
Spesifikasi
model
16.
Identifikasi
17.
Estimasi
18.
Uji
kecocokan model pengukuran
19.
Uji
kecocokan model struktural
20.
One
step vs two step approach
21.
Jenis
Analisa Korelasi dalam SEM
22.
Validitas
dan Reliabilitas dalam SEM
23.
SEM
untuk data ordinal
24.
Contoh riset dengan SEM
25.
Diskusi & Konsultasi
Benefit
SEM
dapat digunakan untuk mengukur variabel-variabel yang pada hakikatnya tidak
dapat terukur sehingga memerlukan indikator-indikator sebagai alat ukurnya.
Dalam praktiknya, pada umumnya SEM dapat digunakan dalam beberapa aspek.
Dalam
ilmu manajemen SEM dapat digunakan untuk:
1.
Untuk
mengukur kinerja karyawan
2.
Untuk
mengukur kepuasan kerja karyawan
3.
Untuk
mengukur motivasi
4.
Untuk
mengukur komitmen
5.
Untuk
mengukur Quality work of life karyawan
6.
Untuk
mengukur perilaku
7.
Untuk
mengukur kompetensi kerja
8.
Untuk
mengukur budaya organisasi
9.
Untuk
mengukur gaya kepemimpinan
10. Dsb
Selain
dapat digunakan dalam ilmu manajemen, baik itu manajemen sumber daya manusia,
manajemen bisnis, manajemen akuntansi, maanjemen kinerja, dan sebagainya, SEM
juga dapat digunakan dalam ilmu marketing, psikologi, perilaku, budaya, sosial,
ekonomi, politik dan sebagainya.
TARGET PESERTA
Dosen, peneliti, dan mereka yang tertarik, khususnya
di bidang ekonomi, psikologi, pendidikan, sosiologi, dan ilmu sosial lainnya, Direksi Perusahaan/Industri, manajer
dan para pejabat terkait, CEO,
CFO, CMO, CCO, Divisi riset dan development, para pengambil keputusan, dll.
PROFIL TRAINER
Abrista Devi, MEI (Konsultan pada lembaga riset ekonomi Islam SMART Consulting, aktifis Ikatan Ahli Ekonomi Islam, Penulis buku “Metodologi Penelitian Ekonomi Islam”, Dosen pada beberapa kampus swasta, Trainer dan pembicara metodologi penelitian)
Aam Slamet Rusydiana, SEI (Konsultan dan peneliti pada lembaga riset ekonomi Islam SMART Consulting, Penulis buku, Pembicara pada training-training metodologi di beberapa kampus negeri dan swasta, Pembicara pada seminar dan konferensi ekonomi Islam, baik nasional maupun tingkat internasional)
FASILITAS
Modul Training, Software LISREL., Buku “Structural Equation Modeling, 40+ Materi-materi (Paper) penting tentang SEM, Ruang training ber-AC, Lunch, Sertifikat.
INVESTASI
Rp 1.750.000,-/orang (sudah termasuk pajak)
Website: www.konsultan-smart.com
Info: 08816169315
Info: 08816169315
Peserta yang telah mengikuti training2 oleh tim SMART Consulting:
- Bank BSM
- Bank BTNS
- Bank BJB
- Diskopperindag Jabar
- Universitas Trisakti
- Universitas Indonesia
- Universitas Padjajaran
- IPB
- STEI Tazkia
- STEI SEBI
- Universitas Ibn Khaldun
- UNJ
- UIN Jakarta
- Universitas Islam Bandung
- Universitas Siliwangi
- Undip
- Undip
- UPI
NEW STATA BOOK
BalasHapusDEAR COLLEAGUES AND FRIENDS,
SAYA INGIN MENGINFORMASIKAN BAHWA TELAH TERBIT BUKU BARU YANG BERJUDUL “APLIKASI ANALISIS DATA STATISTIK UNTUK ILMU SOSIAL SAINS DENGAN STATA” BUKU INI TERDIRI DARI DUA VOLUME, YAITU UNTUK VOLUME 1 MEMBAHAS TENTANG ANALISIS UNIVARIAT, MULTIVARIAT, PARAMETRIK DAN NON-PARAMETRIK SERTA SAMPLING, POPULASI, VALIDITAS, RELIABILITAS DAN SEBAGAINYA (BUKUNYA SUDAH TERBIT SAAT INI DAN DAFTAR ISINYA DAPAT DILIHAT PADA ATTACH FILE) DAN VOLUME 2 AKAN MEMBAHAS TENTANG SEM, BAYESIAN DAN MULTILEVEL MODELING (SEDANG DI PROSES). BAGI YANG BELUM MENGENAL PROGRAM STATA, PERLU DIKETAHUI BAHWA STATA MERUPAKAN PROGRAM STATISTIK YANG SANGAT LENGKAP DAN POWERFUL. MENGAPA? KARENA SELAIN MENYEDIAKAN FITUR ANALISIS MULTIVARIAT YANG KOMPLIT, STATA JUGA DAPAT DIGUNAKAN UNTUK SEM, BAYESIAN, MULTILEVEL MODELING DAN BAHKAN FITUR TIME-SERIES NYA ITU SERUPA DENGAN EVIEWS. STATA JUGA SUDAH TERINTEGRASI DENGAN R PEKCAGES DAN MEMPUNYAI TAMPILAN GRAFIK YANG LUAR BIASA. BUKU INI DITULIS DENGAN TUJUAN UNTUK MENGISI KEKOSONGAN LITERATUR BUKU STATA YANG ADA DI INDOENSIA DAN DILUAR NEGERI PROGRAM STATA SANGAT POPULAR DIGUNAKAN DI BERBAGAI UNIVERSITAS TERNAMA. ISI DARI BUKU INI JUGA SUDAH DIBUAT DENGAN STANDAR KUALITAS YANG TINGGI SEHINGGA DIHARAPKAN DAPAT MENJADI PEGANGAN BAGI PARA PENELITI, MAHASISWA MAUPUN DOSEN PENGAMPU MATA KULIAH STATISTIK. TUNGGU APA LAGI UNTUK MEMILIKI BUKU INI? SEGERA HUBUNGI hengkylatan@yahoo.com. Thanks
Catatan: Anda akan mendapat kejutan jika membeli dari Saya langsung bukunya